Qurban dan Baksos SMAIT Abu Bakar Yogyakarta 1442 H

Menebar Manfaat Qurban Di Masa Pandemi (Qurban dan Baksos SMAIT Abu Bakar Yogyakarta 1442 H) Allahuakbar Allahuakbar Allahuakbar Laaaila hailallahu Allahuakbar Allahuakbar walillahilkham... Alhamdulillah, qurban keluarga besar SMAIT ABY telah terlaksana. Masa pandemi takenyurutkan semangat untuk berbagi. Panitia berhasil menghimpun 9 ekor kambing dan 1 ekor sapi pada idul Adha tahun ini. Daging qurban didistribusikan di Semanu Gunungkidul, Borobudur, dan…

0 Comments

Selamat,, Peringkat 2 Sekolah Swasta Terbaik Se Kota Jogja

Pada portal berita bisnis.com pada 1 Juni 2021 mengulas PPDB 2021/2022: 5 SMA Swasta terbaik di Yogyakarta bahwa Kota Yogyakarta adalah gudang untuk SMA swasta terbaik dan tidak kalah saing dengan SMA Negeri. Dalam penelusurannya disampaikan daftar 5 SMA Swasta terbaik di Kota Yogyakarta berdasarkan Top 1000 sekolah dengan rata-rata TPS UTBK tertinggi tahun 2020. Dalam daftar tersebut, SMA Islam…

0 Comments

Pidato Kelulusan (Perwakilan Alumni)

Assalamu’alaikum Wr.Wb Alhamdulillahirobbilalamin Puja dan puji syukur marilah kita sampaikan kepada Allah SWT yang telah memberikan nikmat yang tiada tara kepada kita semua, sehingga kita masih dapat merasakan nikmatnya bernapas, dapat merasakan nikmatnya melihat dan merasakan nikmatnya bergerak dengan sebagaimana mestinya hingga saat ini. Selanjutnya sholawat beriringkan salam senantiasa kita hanturkan kepada uswatun kita Nabi Muhammad SAW. Tak terasa waktu…

0 Comments

Menjadi Guru Mulia

Menjadi Guru Mulia By Nur Khasanah    ,Editor : Umi Rhodhiyah Guru, dalam tradisi Jawa merupakan akronim dari "digugu lan ditiru", yaitu orang yang dipercaya dan diikuti. Orang Sumbawa menyebutnya Dea Guru , sebuah identitas yang disematkan kepada orang yang mengabdikan hidupnya secara total untuk mengajar Al-Quran. Dalam masyarakat Sumatera Barat guru kerap dipanggil Buya, yang berasal dari bahasa Arab;…

0 Comments

TIPS RAIH KEMULYAAN RAMADHAN*

By. Nur Khasanah Alhamdulillahirobbil’alamiin, Allah swt mempertemukan kita kembali dengan bulan Ramadhan. Ahlan wa sahlan yaa Ramadhan, Syahrul Mubarok – bulan yang penuh berkah. Bulan yang dinanti-nanti oleh Muslimin sedunia. Penantian kepada bulan Ramadhan tercermin dalam doa-doa mereka seperti : “Duhai Allah, berkahilah kami pada bulan Rajab dan bulan Sya’ban dan pertemukanlah kami dengan bulan Ramadlan.” Ramadhan menjadi bulan istimewa…

0 Comments

PRAMLEN (PRAMUKA ONLINE) CERIA DI TENGAH CORONA

Kami Pramuka Indonesia, Manusia Pancasila Satyaku kudarmakan, Darmaku kubaktikan Agar Jaya Indonesia, Indonesia tanah airku Kami jadi Pandumu Kegiatan Pramuka identik dengan kegiatan-kegiatan belajar tali-temali, berkemah, naik gunung, dan kegiatan-kegiatan fisik di alam bebas. Hal tersebut tidak terlepas dari tujuan untuk membentuk insan pribadi yang tangguh dalam menyongsong kehidupan di masa depan. Selain kekuatan fisik, kemampuan intelegensi juga di dapat…

0 Comments

Keluarga Besar SMAIT Abu Bakar Yogyakarta, Turut berduka cita atas wafatnya Guru dan Sahabat seperjuangan kita di jalan dakwah, Ustadz BUDIMAN SHOLEH (Guru SMPIT Abu Bakar Yogyakarta dan suami dari Ustadzah Rini Ekawati Petugas UKS di SMAIT Abu Bakar Yogyakarta) Semoga amal ibadah diterima di sisi Allah SWT dan diampuni segala khilaf. Beliau orang baik insyaAllah, dedikasi nya dalam membumikan…

0 Comments

Rihlah Sosial Tidak jadi karena Covid-19

Manusia yang berencana, tetapi Allah lah yang menentukan. Seperti itulah yang terjadi, sebelum pandemi Corona masuk ke Indonesia, SMAIT Abu Bakar Yogyakarta sudah merencanakan agenda Rihlah Sosial untuk siswa kelas XII. Agenda ini direncanakan akan dilaksanakan pada hari Sabtu, 21 Maret 2020 bertempat di Pondok Pesantren Ainul Yakin dan Pondok Pesantren Yatim dan Dhuafa Al Bayan Yogyakarta. Pondok Pesantren Ainul…

0 Comments